Selamat sore, Melanjutkan postingan sebelumnya yaitu Download Driver nVidia kali ini saya akan memberi tutorial menginstal driver nVidia
Di tutorial ini saya gunakan driver nvidia versi 334.89 WHQL dengan Hardware GT 540m 1GB.
Saya anggap anda sudah mendownload driver nvidia dari nvidia driver.
Ikuti langkah-langkah berikut :
- Tempatkan dimana file instalasi ( bukan file hasil instalasinya berada) , saya hanya ikut rekomendasi dari nvidia. kemudian klik OK
- Tunggu proses selesai
- Kemudian nVidia akan mengecek apakah hardware kita cocok dengan driver yang kita download, jika iya maka akan tampil seperti ini
- Kemudian klik agree and continue
- Setelah anda setujui tadi, maka akan munjul pilihan mode instalasinya, express disini artinya semua sedangkan costum artinya pilihan. Kalau saya pilih exprees lalu Next
- Tunggu sampai proses selesai
- Setelah proses selesai hilangkan centangnya kemudian Close, restart PC atau Laptop anda :)
SELAMAT MENCOBA DRIVER NVIDIA YANG BARU
0 komentar:
Posting Komentar